5 Faktor yang Bisa Membuat Harga Minyak Dunia Turun

- 19 Juni 2022, 20:07 WIB
Pertambangan minyak bumi.
Pertambangan minyak bumi. /Pixabay

Keempat, perusahaan-perusahaan minyak dunia mempercepat penggunaan teknologi dekarbonisasi,

sehingga lapangan-lapangan yang masih bisa ditingkatkan produksinya mampu mensuplai minyak dengan teknologi yang ramah lingkungan.

Kelima, mempercepat produksi biofuel dengan feedstock (bahan baku) yang tidak bersaing dengan bahan makanan.

Baca Juga: Polres Periksa Enam Saksi Terkait Penyerangan Anggota Brimob

Dengan segala tantangan yang ada, memang tidak mudah untuk mewujudkan biofuel sebagai pengganti fossil fuel.

Paling tidak usaha ini harus terus menerus dicarikan terobosan agar tantangan dari segi bahan baku dan harga bisa teratasi.

Itulah lima faktor yang bisa membuat harga minyak dunia turun.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @arcandra.tahar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah