5 Faktor yang Bisa Membuat Harga Minyak Dunia Turun

- 19 Juni 2022, 20:07 WIB
Pertambangan minyak bumi.
Pertambangan minyak bumi. /Pixabay

Sisanya bisa didapat dari peningkatan produksi dari lapangan minyak di Arab Saudi, Kuwait dan UAE.

Kedua, sanksi ekonomi yang selama ini diberlakukan terhadap Venezuela bisa dicabut sebagian, terutama yang menyangkut kegiatan eksplorasi dan produksi migas.

Baca Juga: Terbaru, Upah Minimum 2022 untuk Wilayah Nusa Tenggara Timur

Seperti yang kita tahu, Venezuela punya cadangan minyak terbesar di dunia melebihi Arab Saudi.

Memang tidah mudah untuk mengaktifkan kembali lapangan-lapangan minyak yang sudah lama ditinggalkan.

Selain memerlukan waktu panjang juga membutuhkan dana yang tidak sedikit, Paling tidak pencabutan sanksi ini memberikan sinyal kepada market bahwa akan ada potensi suplai yang bisa menggantikan minyak Rusia.

Ketiga, melambatnya pertumbuhan ekonomi dunia akibat naiknya berbagai macam harga komoditas yang menyumbang pada inflasi tinggi.

Negara-negara maju seperti Eropa dan Amerika Serikat mengalami inflasi yang diluar dugaan mereka.

Baca Juga: Daftar Upah Minimum 2022 Terbaru dan Terlengkap untuk wilayah Nusa Tenggara Barat

Dengan melambatnya pertumbuhan ekonomi ini kebutuhan terhadap migas akan turun sehingga dapat mendorong harga minyak juga bisa turun.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @arcandra.tahar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah