UNDRR Sebut Early Warning System Bencana Alam Belum Seutuhnya Diterapkan Seluruh Dunia

- 29 Mei 2023, 14:20 WIB
UNDRR mengadakan High Level Meeting (HLM) Mid-Term Review tentang Sendai Framework, dilaksanakan di New York, Amerika Serikat (AS) pada 18-19 Mei 2023. Salah satu pembahasanya adalah Early Warning System.
UNDRR mengadakan High Level Meeting (HLM) Mid-Term Review tentang Sendai Framework, dilaksanakan di New York, Amerika Serikat (AS) pada 18-19 Mei 2023. Salah satu pembahasanya adalah Early Warning System. /sendaiframework-mtr.undrr.org/

Mengindikasikan bahwa masih terdapat banyak negara-negara di Dunia yang belum optimal atau belum menerapkan Early Warning System secara utuh.

UNDRR menyebut rata-rata negara yang belum menerapkan sistem tersebut adalah negara dengan ekonomi menengah kebawah.

 

"Negara-negara dengan ekonomi menengah kebawah masih belum dicover oleh Early Warning System," paparnya.

"Tanpa (sistem) itu, maka ketika bencana muncul, tidak ada peringatan dini. Itu sangat bahaya," sambungnya.

Baca Juga: Soal Pernyataan Sistem Pemilu yang Menimbulkan Polemik, Ketua KPU Minta Maaf

Mahasiswa S3 JAIST (Japan Advanced Institute of Science and Technology), Elmo Juanara menarik benang merah pembahasan Sendai Framework 2015-2030 tentang Early Warning System.

Disampaikan ke Priangantimurnews dari Ishikawa, Jepang pada Sabtu, 27 Mei 2023. Bahwa terdapat empat tahap edukasi Early Warning System.

TAHAP EDUKASI EARLY WARNING SYSTEM

Halaman:

Editor: Sri Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x