6 Manfaat Kumis Kucing, Salah Satunya Bisa Menurunkan Kadar Gula

- 31 Agustus 2021, 20:56 WIB
Pohon umis kucing yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan
Pohon umis kucing yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan /Alodokter/

PRIANGANTIMURNEWS - Pohon Kumis Kucing  banyak dijumpai di semak-semak. Sekilas memang tidak berguna, hanya dianggap pohon biasa.

Namun kumis kucing ternyata  memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh kita. Untuk membuatnyapun sangat mudah cukup direbus lalu diminum airnya.

Seperti dikutip priangantimurnews.com dari alodokter berikut ini 6 manfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: Struktur Tanah Turun, Jalan Soleh Iskandar Ambles, Warga Khawatir karena sebelahnya Jurang

1. Kumis kucing bisa mengobati asam urat alami diduga berasal dari kandungan flavonoid, fenolik, dan asam kafeat yang tinggi di dalamnya.

Senyawa aktif tersebut diketahui memiliki sifat antiradang yang dapat menghambat pembentukan asam urat, sehingga dapat mencegah dan mengurangi risiko serangan asam urat.

Kumis kucing dapat meningkatkan fungsi ginjal yang menurun dan memperbaiki kerusakan ginjal, terutama yang diakibatkan oleh kondisi asam urat tinggi.

2. Kumis kucing juga mampu menurunkan tekanan darah. Kumis kucing juga bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah.

Kandungan sinensetin di dalamnya berperan penting sebagai antioksidan dan memiliki aktivitas diuretik yang kuat.

Kumis kucing juga memiliki khasiat ini akan membantu tubuh mengurangi kadar natrium berlebih melalui urin, meningkatnya pengeluaran cairan dan natrium dari tubuh.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Alo Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x