Ini Gejala Terserang Omicron dan Penanganannya Menurut Penjelasan dr Tirta

- 18 Februari 2022, 21:09 WIB
dr Tirta Sebut pada awal bulan ramadhan virus Omicron akan menurun
dr Tirta Sebut pada awal bulan ramadhan virus Omicron akan menurun /Instagram @dr.tirta/


"Sekarang Covid gak sendirian kenanya double kalau gak kena DB yang kena typus," katanya lagi.

Lalntas apa yanhg dilakukan jika ada warga yang merasakan gejala-gejala di atas? dr Tirta menyarankan kenali dulu gejalanya. Kalau anda sudah merasa demam, gak enak badan, nyeri sendi, hidung buntet, nyeri tenggorokan, harus isoman.

Baca Juga: 10 Arti Mimpi Menyusui Bayi, Pertanda Baik atau Buruk Ya?


"Jika anda terkena Covid-19 sekarang kenali gejalanya dulu, kalau anda sudah merasa demam, gak enak badan, nyeri sendi, hidung buntet, nyeri tenggorokan, yang harus dilakukan adalah isoman," ujarnya.

"Beli paracetamol untuk menurunkan demam dan beli vitamin C 500mg dua kali sehari ditambah vitamin D3 1000iu sekali sehari," kata dr Tirta menambahkan.


Selain itu, dr Tirta juga mengingatkan bagi orang yang terkena omicron untuk lebih memperhatikan asupan makanan.

Baca Juga: Nabila Maharani Nyanyikan Lagu Balasan Aku Bukan Jodohnya dengan Judul Aku Memang Jodohnya


"Makan makanan yang kaya protein, seperti telur, sup hangat karena cairan hangat kaya sup, jahe merah bisa melegakan nyeri tenggorokan akibat radang dan mengurangi hidung buntet," katanya.

Sementara jika anda memiliki keluarga dengan riwayat penyakit tertentu dan mulai merasakan gejala Omicron maka dr Tirta menyarankan untuk segera dibawa ke faskes terdekat.

"Buat yang memiliki keluarga ada komorbid sebaiknya dibawa ke faskes terdekat atau diberikan ke isolasi terpusat, tapi kalau anak muda bisa isoman," tutur dr Tirta.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: YouTube Tirta PengPengPeng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah