Amalan-amalan di Rebo Wekasan, Hari Rabu Terakhir di Bulan Safar

- 6 Oktober 2021, 07:08 WIB
Ilustrasi Rabu Wekasan
Ilustrasi Rabu Wekasan /

Ketika memang disuatu tempat ada wabah penyakit, tidak boleh mendatangi daerah atau tempat tertentu.

"Bahkan Nabi Muhammad SAW juga pernah berpergian di bulan Safar dan sempat menikahkan putrinya pada bulan Safar atau yang disebut Rabu wekasan," terangnya.

Sedangkan sekarang banyak sekali orang yang takut keluar rumah ketika menjelang Rabu wekasan.

Jadi itulah yang dilakukan Muhamad SAW ketika hari Rabu wekasan.

"Padahal hari Rabu itu merupakan hari paling istimewa," katanya.

Baca Juga: Doa Masuk dan Keluar Masjid, Lengkap dari Arab, Latin, dan Terjemahan

Ustadz Al Habsy juga mengatakan bahwa dalam sebuah hadist menerangkan pada waktu itu Nabi Muhammad SAW berdoa pada hari Senin, Selasa, dan hari Rabu doa itu dikabulkan.

Bahkan hari Rabu juga merupakan hari Allah SWT menciptakan cahaya. Tidak ada sesuatu yang akan sempurna tercipta kecuali hari Rabu.

"Amalan yang dilakukan di hari Rabu wekasan seperti berdoa, shalat ataupun sadaqah dan meminta doa kepada Allah SWT agar diselamatkan," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah

Sumber: Youtube Ustadz Muhammad Al-Habsyi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah