Raih Sejuta Pahala di Malam Nuzulul Qur'an, Ini Amalan dan Doanya

- 7 April 2023, 22:04 WIB
Ilustrasi/ Al-Quran./Pixabay
Ilustrasi/ Al-Quran./Pixabay /

1. Memperbanyak membaca Al- Quran

Pada malam Nuzulul Qur'an di sunahkan memperbanyak membaca Al Qur'an, namun tidak hanya dibaca tetapi juga ditelaah isi dan kandungan ayat yang terdapat dalam Al Qur'an.

2. Itikaf

Itikaf merupakan salah satu ibadah yang dianjurkan oleh nabi Muhammad SAW pada 10 malam terakhir.

Itikaf merupakan berdiam diri di masjid dengan tujuan beribadah kepada Allah.

Baca Juga: Isi Nuzulul Quran dengan Membaca Al-Qur’an, Ini Doa Selesai Membaca Al-Qur’an

3. Melaksanakan shalat Malam

Pada malam Nuzulul Qur'an juga dianjurkan untuk melakukan sholat malam, sholat malam yang dianjurkan adalah sholat tahajud.

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: tebuireng.online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah