BSU Tahap 4 Cair, Ini Cara Cek Penerima di Website Kemnaker.go.id

- 3 Oktober 2022, 15:04 WIB
Ilustrasi pencairan BSU tahap 4 cair hari ini
Ilustrasi pencairan BSU tahap 4 cair hari ini /

PRIANGANTIMURNEWS - Bantuan Subsidi Upah (BSU) dari Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (Kemnaker RI) akhirnya cair.

BSU diberikan secara bertahap kepada para pekerja buruh yang tercatat di bpjs ketenagakerjaan.

Tepat hari ini, BSU tahap 4 akan cair melalui Bank Himbara dan Kantor Pos Indonesia.

Baca Juga: Tangis Keluarga Pecah!! Sang Paman Ungkap Kondisi Terkini Lesti Kejora

Bagi para pekerja buruh segera cek nama penerima BSU tahap 4 ini.

Untuk cek penerima BSU tahap 4 bisa dilakukan di website kemnaker.go.id.

Berikut ini cara cek penerima BSU 2022 Rp600.000 lewat HP seperti dikutip Priangantimurnews.com dari kemnaker.go.id:

1. Kunjungi website bsu.kemnaker.go.id melalui browser Hp Anda

Baca Juga: Kronologi dan Cerita Korban Selamat di Kanjuruhan Malang Usai Arema FC vs Persebaya Surabaya

2. Login akun

3. Jika belum memiliki akun, Anda harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu dan melengkapi data yang diperlukan.

4. Kemudian, lakukan aktivasi akun menggunakan kode OTP yang dikirim ke nomor handphone Anda. Selanjutnya, login ke dalam akun Anda.

5. Lengkapi profil biodata diri Anda berupa foto profil, tentang Anda, status pernikahan, dan tipe lokasi.

Baca Juga: Memanas! KDRT yang Dialami Lesti Temui Babak Baru: 2 Saksi Dipanggil, Bilar diduga Terancam 15 Tahun Penjara?

6. Cek pada bilah notifikasi tentang ketetapan Anda terdaftar dalam penerima BSU 2022.

7. Anda juga akan mendapatkan notifikasi apabila dana bantuan sudah tersalurkan.

Nah, itulah cara cek penerima BSU tahap 4 yang cair hari ini.***

Editor: Anbiyani

Sumber: kemnaker.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x