Gunung Anak Krakatau Erupsi, Masuk Level III Masyarakat Dilarang Mendekat Radius 5 KM

- 11 September 2023, 07:30 WIB
lustrasi - Gunung Anak Krakatau mengeluarkan material vulkanik terlihat dari kawasan Kalianda, Lampung Selatan, Selasa (4/9). ANTARA FOTO/Atet Dwi Pramadia/wpa/ama/pri.
lustrasi - Gunung Anak Krakatau mengeluarkan material vulkanik terlihat dari kawasan Kalianda, Lampung Selatan, Selasa (4/9). ANTARA FOTO/Atet Dwi Pramadia/wpa/ama/pri. /

“Terjadi satu kali gempa Tremor Meneru,” ujar PVMBG.

Sekadar informasi, Gunung Anak Krakatau selama Juni 2023 telah mengalami letusan sebanyak enam kali dengan ketinggian kolam abu bervariasi.

Baca Juga: Peneliti Muda Ungkap Rekam Penelitian Prediksi Tsunami Anak Krakatau Tahun 2012

Kemudian pada Kamis (20/7) pukul 08.52 WIB, gunung ini kembali meletus dan melontarkan abu vulkanik setinggi 2.000 meter yang terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 61 milimeter dan durasi lebih kurang 3 menit dua detik.***

 

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: PVMBG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x