Anak Disabilitas Meninggal Jadi Korban Kekerasan Ibu dan Ayah Kandung

- 4 Desember 2023, 14:20 WIB
foto tangkapan kamera Keterangan, Satreskrim Polres Tasikmalaya ungkap kasus kematian anak berkebutuhan khusus
foto tangkapan kamera Keterangan, Satreskrim Polres Tasikmalaya ungkap kasus kematian anak berkebutuhan khusus /Edi Mulyana (PRMN)/

PRIANGANTIMURNEWS - Anak adalah sebuah anugrah dari Allah yang diberikan kepada masing masing pasangan yang sudah menikah.

Kehadira anak selain anugrah juga amanah dari Allah yang harus di jaga, dibesarkan, didik agar kelak tumbuh menjadi anak yang berguna.

Namun masih terdapat anak kandung yang menjadi korban kekerasan oleh orangtuanya seperti yang terjadi di Kabupaten Tasikmalaya.

Baca Juga: Dukungan Bersejarah Untuk Ganjar-Mahfud Terungkap di Gedung High End Jakarta

Seorang anak usia 10 tahun berkebutuhan khusus di Kabupaten Tasikmalaya menjadi korban kekerasan oleh kedua orangtuanya hingga meninggal dunia.

Tindak pidana kekerasan terhadap anak berdasarkan laporan Polisi Nomor: LP/B/196/XI/2023/SPKT/POLRES TASIKMALAYA/POLDA JAWA BARAT tanggal 17 November 2023 atas nama pelapor S.M ayah angkat.

"Nama korban AN 10 Tahun, Anak Berkebutuhan Khusus (ABK). Pelaku SM ibu kandung 50 Tahun, BK 61 tahun, ayah kandung korban,"kata Kapolres Tasikmalaya AKBP Suhardi Hery Heryanto Senin 4 Desember 2023.

Baca Juga: Israel Perluas Serangan Darat ke Gaza Selatan, Hamas: Mereka akan Menjebak dan Membantai!

Barang bukti yang berhasil diamankan, foto korban saat masih sehat bersama ayah asuhnya.

Halaman:

Editor: Rahmawati Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x