BURSA TRANSFER TERPANAS: Di Maria ke Juventus, Sterling Resmi ke Chelsea, Dybala OTW Manchester United!

- 8 Juli 2022, 17:35 WIB
Potret Para Pemain yang sudah dan rumor akan pindah ke klub barunya
Potret Para Pemain yang sudah dan rumor akan pindah ke klub barunya /Tangkapan Layar Youtube Deshid Soccer News/

Pemain 33 tahun itu mendapatkan kontrak jangka pendek di Atletico Madrid ia dikontrak selama satu tahun dengan opsi perpanjangan setahun lagi.

Arsenal terus mencari sosok tambahan di Lini Tengah timnya sosok incaran Arsenal tersebut adalah Sergej Milinkovic Savic.

Kabarnya Arsenal sudah membuka penawaran kepada Lazio demi mendapatkan milinkovic-savic wakil Inggris ini Menyiapkan 47 juta pounsterling atau sekitar 842 milyar rupiah.

Baca Juga: BONGKAR KASUS SUBANG: Saksi Ini Ungkap Danu Berpura Pura Lugu ?!! Mr X Ternyata Orang Dekat!

Namun pihak Lazio menolak tawaran tersebut, Arsenal akan melayangkan tawaran kedua klub London Utara itu siap menaikkan tawaran hingga 55 juta Poundsterling atau sekitar 986 milyar rupiah.

Borussia Dortmund baru saja secara resmi mengumumkannya kedatangan Sebastian Haller pada musim panas 2022.

Haller didatangkan Dortmund dari Ajax Amsterdam klub berjuluk the Borussen itu mengeluarkan ongkos transfer senilai 31 juta Euro plus bonus.

Di Dortmund Haller menandatangani kontrak berdurasi empat tahun atau hingga Juni 2026 mendatang kedatangan Haller ke signal iduna Park ini diproyeksikan sebagai suksesor Erling Haaland yang hengkang ke Manchester City beberapa waktu lalu.

Manchester United mulai tergoda untuk merekrut Matthijs de Ligt dari Juventus laporan itu mengklaim bahwa Ten Hag sangat tertarik merekrut De Ligt.

Baca Juga: Inilah Jawaban PT LIB Terkait Protes Persib Bandung Mengenai Jadwal Pertandingan!!!

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Deshid Soccer News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x