WAJIB MENANG ATAS VIETNAM! Regulasi AFC Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia U20 2023, Ini Skenarionya!

- 18 September 2022, 14:26 WIB
Potret Shin Taeyong Pelatih Timnas Indonesia
Potret Shin Taeyong Pelatih Timnas Indonesia /Tangkapan Layar Youtube Love Indonesia/

Namun situasi akan menjadi menarik jika pertandingan berakhir seri sebab AFC memperhitungkan head to head pertandingan langsung sebagai syarat utama di ajang ini mengingat hasil seimbang tidak akan menyelesaikan permasalahan head to head di grup maka syarat selisih gol di keseluruhan laga juga akan diperhitungkan.

Baca Juga: LEBIH HEBAT DARI DEOLIPA!? Bongkar Perjalanan Karir dan Kekayaan Pengacara Bharada E Ronny Talapessy

Karena Indonesia dan Vietnam meraih kemenangan atas Timor Leste dan Hongkong dengan skor identik yaitu 4-0 dan 5-1 maka ini juga tidak akan menyelesaikan masalah dalam peraturan AFC.

Butir ketujuh kedua tim yang tidak bisa menentukan juara grup setelah syarat-syarat yang telah disebutkan di atas diterapkan maka ada kemungkinan adu penalti bisa dilaksanakan,

syarat utama adu penalti ini adalah jika kedua tim bersua di partai terakhir babak grup yang mana memang itu yang sedang terjadi pada saat ini ini menjadi akhir dalam pertandingan antara Indonesia dan Vietnam.

Karena tak mungkin pemenang tak bisa ditentukan setelah adu penalti dan bagi para fans tentu akan semakin menegangkan untuk menanti pertandingan terakhir babak Grup F kualifikasi Piala Asia U20 2023.

Baca Juga: Berita Manchester United: Jadon Sancho Yang Berhati Emas, Dedikasikan Golnya Untuk Seorang Fans Cilik!

kita doakan bersama semoga Timnas Indonesia saat bersua Vietnam mampu meraih kemenangan sehingga Timnas Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia U20 2023 di Uzbekistan.***

Berita Seputar Timnas Indonesia bisa KLIK DISINI

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Love Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah