20 Kode Rahasia pada Keyboard Laptop dan Komputer untuk Pemula

- 4 Desember 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi kode pada keyboard laptop dan komputer.
Ilustrasi kode pada keyboard laptop dan komputer. /Pexels/

PRIANGANTIMURNEWS- Bagi anda yang memiliki laptop atau komputer ternyata ada rahasia tombol keyboard yang perlu diketahui.

Sebagian besar orang pada saat ini telah menggunakan komputer atau laptop. Harga komputer atau laptop bervariasi, tergantung kualitas dan kecanggihan dari alat tersebut.

Namun walaupun harga dan kecanggihannya berbeda-beda, tapi ada juga yang sama, yaitu kode tombol yang ada pada keyboard komputer tersebut. kode tombol keyboard tersebut sangat berguna untuk penggunanya.

Baca Juga: Erick Thohir Apresiasi PERSIB Peduli Terhadap Suporter: Semoga Juara Musim ini

Berikut 20 kode rahasia pada keyboard yang perlu kamu ketahui bagi para meula :

1. CTRL + C (Copy)

2. CTRL + X (Cut)

3. CTRL + V (Tempel)

4. CTRL + Z (Undo)

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah