Yuk Nikmati Hari Libur dengan Enam Kegiatan yang Bermanfaat Ini

- 27 Februari 2021, 22:07 WIB
mengisi liburan dengan rekreasi di alam  terbuka
mengisi liburan dengan rekreasi di alam terbuka /Pikiran rakyat/

Agar tidak berleha-leha di kamar saat hari libur, sebaiknya Anda beribadah kepada Allah Swt dengan mengucapkan segala syukur atas apa yang telah terjadi kemarin.

Anda juga dapat berkumpulkan bersama orang-orang yang berilmu dengan cara menghadiri majlis ilmu di hari libur.

6. Tidur yang cukup
Jika saat hari-hari aktif beraktivitas selalu merasa kekurangan waktu libur, maka saat hari Libur gunakan untuk tidur yang cukup.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Film yang Mengajarkan Kehidupan, Kamu Harus Tahu

Namun, tidak diperbolehkan untuk tidur berlebihan karena akan mengakibatka banyak kerugian dalam menjalani kehidupan.

Tidurlah dengan sewajarnya, dan bangunlah untuk memulai aktivitas kembali. Gunakan waktu sebaik-baiknya.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: p2ptm.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah