Tips dari Maudy Ayunda Memilih Jurusan di Universitas 

- 16 Februari 2021, 11:14 WIB
Maudy Ayunda
Maudy Ayunda /tangka layar Youtobe@Maudy Ayunda/

PRIANGANTIMURNEWS – Memasuki bulan Februari, peserta didik kelas XII sedang mendaftarkan diri di universitas-universitas terkemuka seluruh Indonesia.

Hanya terkadang mereka kebingungan untuk memilih jurusan di PTN favoritnya. Karena bila salah mengambil jurusan bisa-bisa tidak diterima walau siswa itu termasuk cerdas.


Berikut ini pendapat dari Maudy Ayunda seorang penanyi yang juga pemain film tips memilih jurusan di perguruan tinggi.

Baca Juga: Presiden Jokowi Lantik Gubernur  Sulawesi Utaran dan Kalimantan Utara


Menurut mahasiswa Stanfrod University, sebagai seorang yang pernah mengalami proses pendaftaran, menentukan universitas, dan jurusan yang akan kita pilih. Maudy Ayunda akan berbagi tips memilih jurusan kuliah.

Seperti dilansir priangantimurnews.com dari akun Youtobenya quipper, ini tips memilih jurusan versi Maudy Ayunda.

Pertama, tentukan passion-mu. Sebelum kita masuk ke dunia perkuliahan dan masih bingung jurusan apa yang akan dipilih. Maka salah satu caranya adalah tentukan passion.

Baca Juga: Tujuh Warga Tasikmalaya Tersesat di Hutan Angker Gunung Putri Majalengka

Passion disini bermakna apa yang kamu sukai, seperti kamu menyukai pelajaran apa, tertarik ke organisasi apa, berteman dengan siapa, dan hal apa yang kamu lakukan saat belajar.

Misalnya, kamu menyukai pelajaran matematika, suka organisasi keilmiahan, berteman dengan orang suka berpikir kritis, dan kamu suka membaca buku.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x