7 Makanan Mudah dan Sehat untuk Menu Sarapan, Roti Bakar Favorit Warga Indonesia

- 24 Februari 2021, 22:08 WIB
Menu sarapan sehat.
Menu sarapan sehat. /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS- Memakan-makanan sehat adalah keinginan semua orang agar terhindar dari segala penyakit.

Terlebih makanan yang akan dimakan ketika sarapan. Sarapan adalah asupan makanan yang dimakan pada pagi hari.

Di Indonesia, makanan yang digunakan untuk sarapan bervariasi ada yang memakan sereal, susu, roti, sandwicth, nasi goreng, telur goreng dan sebagainya. Sarapan sangat penting dilakukan agar saat memulai aktivitas energi tubuh tidak terkuras habis dan perut tidak keroncongan.

Baca Juga: Kamu Gagal, Ayo Berdiri dan Bangkit dengan Enam Langkah Ini!

Dikutip priangantimurnews dari Healthyline, inilah delapan makanan yang dibuat mudah dan sehat untuk menu sarapan, yuk kita simak!

1. Oat Makanan

Oat makanan adalah sereal yang dibuat dari penghancuran biskuit kemudian dicampurkan dengan susu.
Oat makanan sangat sehat dan mudah dibuat untuk sarapan pagi semua keluarga, baik itu anak-anak, orang dewasa, maupun orangtua lanjut usia. Oat mengandung serat beta glukan yang baik dan dapat membantu menurunkan kadar koleterol dan mengurangi resiko penyakit jantung.

2. Roti Bakar

Roti adalah makanan yang cocok digunakan untuk menu sarapan. Roti mengandung banyak energi dan gizi untuk tubuh. Roti bisa divariasi dengan cara dibakar, dipanggang, atau bisa juga langsung dimakan karena aman. Selain itu, roti bisa dicampurkan dengan susu, selai, coklat dan sebagainya.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x