6 Cara Belajar yang Efektip di Rumah

- 24 Februari 2021, 20:55 WIB
Ilustrasi Seseorang sedang belajar.
Ilustrasi Seseorang sedang belajar. /Pexels/

PRIANGANTIMURNEWS- Belajar merupakan hal yang sangat penting untuk semua tingkatan pendidikan di Indonesia khususnya.

Belajar ilmu apapun baik itu ilmu pengetahuan atau ilmu keagamaan adalah kewajiban bagi semua umat manusia. Belajar bisa dilakukan dimana saja, baik itu sekolah, rumah, pengajian, tabligh akbar, seminar dan lain sebagainya.

Namun, untuk ranah pendidikan formal, belajar biasanya dilakukan di sekolah dengan memakai seragam yang tetapkan dan mata pelajaran yang harus dipelajari.

Baca Juga: Menparekraf Sandiaga Temui Kapolri Sigit Bahas Skenario Penyelenggaraan Event 2021 Ditengah Pandemi

Semenjak ada COVID-19, pendidikan Indonesia menjadi lumpuh karena pembelajaran harus dipindahkan dari sekolah ke rumah masing-masing.

Hal ini, tentu menjadi persoalan bagi semua siswa-siswa, sebab biasanya di rumah hanya digunakan untuk menghapal, mengerjakan PR, bersantai, dan lain-lain.

Nah, priangantimurnews akan memberikan Enam cara belajar di rumah agar tetap efektif dan tidak membosankan, yaitu:

1. Persiapkan Alat Pembelajaran Online.

Di masa pandemi seperti saat ini, sistem pembelajaran dilaksanakan secara online atau daring (dalam jaringan) dengan waktu yang sama di sekolah.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah