Ini 10 Jenis Makanan Sering Salah Mencucinya, Salah Satunya Beras

- 10 Juni 2022, 15:46 WIB
Ilustrasi buah apel/pixabay
Ilustrasi buah apel/pixabay /

PRIANGANTIMURNEWS - Mencuci produk makanan yang kita beli di pasar tradisional maupun pasar swalayan tentu sangat penting dilakukan.

Tindakan mencuci makanan tersebut penting dilakukan mengingat banyaknya bakteri yang ada di produk yang kita beli.

Tapi tahukah anda, sejumlah produk yang kita cuci sebelum digunakan atau kita makan ternyata ada yang salah cara mencucinya.

Baca Juga: FAKTA KASUS SUBANG: Danu Tak Bisa Lagi Berbohong, Mr X Punya Bukti Kuat

Berikut ini bahan makakan sayuran atau buah yang sering salah mencucinya.

1. Buah dan sayuran beku

Sayuran atau buah beku memang memudahkan kita dalam mengolahnya. Sebaiknya cuci terlebih dahulu sayur atau buah yang akan dibekukan.

Banyak orang tidak mencuci terlebih dahulu sayuran beku sebelum mengolahnya, hal tersebut tidak menjadi masalah apabila anda memasaknya dengan suhu tinggi.

Tetapi bagi anda yang lebih suka sayuran al dente maka sayuran harua di cuci terlebih dahulu.

Baca Juga: Kedatangan Tim Baru! Grup B Piala Dunia Qatar 2022: Iran, AS, Inggris Punya Cerita Dibalik Grup B

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: sisiterang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x