Awas! Jangan Hangatkan Kembali Makanan Bersantan, Ternyata ini Bahayanya

- 1 April 2023, 10:05 WIB
Gulai sapi salah satu makanan bersantan yang ngga boleh dihangatkan karena akan muncul lemak jahat
Gulai sapi salah satu makanan bersantan yang ngga boleh dihangatkan karena akan muncul lemak jahat /Tangkapan layar YouTube CR COOK

Tetapi jika makanan itu  dihangatkan kembali, bahkan secara berulang akan merusak nutrisi-nutrisi baik dan akan menambah jumlah kandungan lemak jahat di dalamnya.

Apabila makanan ini  dikonsumsi secara berkala, Widya menyebut akan menimbulkan sejumlah masalah kesehatan, pada pencernaan salah satunya.

Baca Juga: Gagal Jadi Juara Liga 1 Musim Ini, Persib Bandung Pasrah Dilibas Persija Jakarta dengan skor 2-0

“Nah ini biasanya mengakibatkan sakit perut, perut kembung, gerd, dan lain sebagainya,” ujar Widya.

Makanan yang nggak boleh dihangatkan termasuk sayur bayam dan jenis sayuran hijau lainnya.

Widya menyebut sayuran hijau yang dihangatkan kembali sangat rentan untuk kehilangan nutrisi.

Selama ini kata Widya tidak sedikit masyarakat Indonesia yang memasak makanan olahan bersantan dengan porsi besar, dengan tujuan untuk menyantapnya kembali beberapa waktu ke depan.

Baca Juga: Demi Memiliki RX King, Anak di Bawah Umur Nekat Mencuri Kerbau di Tasikmalaya

Meski tetap tidak dianjurkan, setidaknya nutrisi yang hilang dan jumlah lemak jahat yang bertambah dapat diminimalisir.

Widya menyarankan untuk menghangatkan kembali olahan bersantan dengan menggunakan microwave.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x