Alami Stres, Segera Lakukan 3 Teknik Relaksasi untuk Mengatasi Stres

- 8 Agustus 2021, 21:46 WIB
Orang yang tengah merelaksasi dirinya sendiri
Orang yang tengah merelaksasi dirinya sendiri /Pexels/

Saat duduk, bayangkan saja hal-hal yang menyenangkan dengan mata terpejam, biarkan pikiran kita melayang ke hal yang menurut kita membahagiakan.

Baca Juga: Tangani Pandemi Covid-19, Kementerian PUPR Siapkan RS Darurat di 33 Lokasi

Kedua, teknik B.

Teknik B dilakukan dengan cara tarik nafas dari hidung, tahan 3 hitungan, lalu hembuskan nafas dari mulut.

Bayangkan seolah-olah beban pikiran dilepaskan. teknik B ini diulangi 3 kali setiap saat.

Teknik B, juga dapat dilakukan secara rutin saat pagi hari agar tubuh merasa sehat dan bugar serta siap menjalani aktivitas sehari-hari.

Ketiga, teknik C.

Teknik C berhubungan dengan kesehatan hati atau psikis, yaitu dengan cara mensyukuri nikmat dari Tuhan Yang Maha Esa (YME), ikhlas dan sabar.

Mensyukuri bisa menjadi salah satu hal yang sering manusia lupakan saat menjalankan perannya sebagai khalifah fil’Ard.

Baca Juga: Peringati Hari Berdirinya ASEAN, Kemenkominfo Ungkap Fakta Awalan Kode Telepon Negara-Negara ASEAN

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @p2ptmkemenkesri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x