Berbagai Macam Manfaat Vitamin D yang Perlu Kita Ketahui

- 24 Desember 2021, 22:10 WIB
BUAH-buahan menyediakan aneka nutrisi yang melimpah dari vitamin dan mineral yang diperlukan tubuh.*
BUAH-buahan menyediakan aneka nutrisi yang melimpah dari vitamin dan mineral yang diperlukan tubuh.* /PIXABAY/

PRIANGANTIMURNEWS- Vitamin D dibutuhkan oleh anak-anak hingga orang dewasa untuk menjaga kesehatan tulang.

Selain berguna untuk tulang, masih banyak manfaat vitamin D yang bisa dirasakan oleh tubuh. Mulai dari mengatur kadar kalsium, sampai mencegah sejumlah penyakit serius.

Vitamin adalah nutrisi yang harus diperoleh melalui makanan atau suplemen, karena tidak dapat dibuat sendiri oleh tubuh. Namun, vitamin D mampu diproduksi oleh tubuh manusia dari sinar matahari (sinar UV) yang diserap kulit.

Baca Juga: Identitas Penabrak Dua Sejoli Nagreg Telah Dikantongi Polisi, Nmun Belum Ditahan Ada Apa?

Manfaat Vitamin D

Menurut penelitian, manfaat vitamin D tidak hanya menjaga kekuatan tulang, tapi juga mampu mengurangi risiko sejumlah penyakit, di antaranya:

Kanker

Vitamin D diyakini bisa membantu mencegah kanker usus besar, kanker prostat, dan kanker payudara.

Hormon aktif vitamin D yang bernama calcitriol bisa mengurangi perkembangan sel kanker dengan meningkatkan kematian sel kanker, memperlambat perkembangan pembuluh darah baru di jaringan kanker, serta mengurangi pertumbuhan, penambahan, dan penyebaran sel kanker.

Baca Juga: Dosis dan Atuan Pakai Vitamin B12

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Youtube yulianti tjahyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x