Pertolongan Pertama Luka Bakar yang Benar Sesuai dengan Medis

- 13 April 2022, 19:54 WIB
Ilustrasi Kulit yang kena Luka Bakar ringan
Ilustrasi Kulit yang kena Luka Bakar ringan /Tangkapan Layar Youtube ini kata dokter/

 


PRIANGANTIMURNEWS - Banyak mitos di masyarakat tentang penanganan luka bakar yang masih salah misalnya mengoleskan pasta gigi atau body lotion pada kulit yang mengalami luka bakar.

Gimana penanganan luka bakar yang tepat? Ini Kata Dokter luka bakar ringan biasanya terjadi saat kulit tidak sengaja terkena air panas alat setrika ataupun knalpot.

Luka bakar ada 3 tingkatannya Luka bakar ringan (derajat satu) mengenai lapisan kulit terluar (epidermis) biasanya kulit jadi kemerahan tapi gak sampai melepuh luka bakar sedang (derajat dua),

Baca Juga: Kenapa Kita Bisa Punya Tahi Lalat, Apakah Berbahaya? Berikut Penjelasannya

mengenai epidermis dan sebagian lapisan dermis kulit atau lapisan kulit yang lebih dalam biasanya kulit merah dan melepuh Luka bakar berat (derajat tiga) kerusakannya mulai dari kulit terluar hingga dalam atau sampai otot bahkan tulang Kulit,

jadi hangus dan mati rasa Pada luka bakar derajat 3 harus segera dibawa kerumah sakit karena memerlukan penanganan pembedahan hingga cangkok kulit.

Untuk luka bakar ringan hingga sedang yang tidak begitu luas bisa mendapatkan penanganan awal dirumah Caranya segera setelah mengalami luka bakar aliri area luka bakar dengan air kran suhu normal,

Baca Juga: Ternyata Kerokan bukan hanya di Indonesia, Manfaat dan Bahaya Kerokan

selama 20 menit Tujuannya mengurangi nyeri dan biar suhu panas dari luka bakar gak menjalar ke jaringan lebih dalam.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube ini kata dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x