Jokowi Berharap Hannover Messe 2021 Bisa Perluas Jejaring dan Pasar Ekspor Global

- 13 April 2021, 14:13 WIB
Jokowi sedang melakukan sambutan saat pembukaan Hannover Messe 2021
Jokowi sedang melakukan sambutan saat pembukaan Hannover Messe 2021 /Instagram @jokowi/

PRIANGANTIMURNEWS – Presiden Joko Widodo berharap kegiatan Hannover Messe 2021 akan memperluas jejaring dan pasar ekspor global serta menarik potensi investasi ke Indonesia.

Disampaikan Presiden Jokowi saat bersama dengan Kanselir jerman Angela Merke saat secara virtual meresmikan pembukaan Hannover Mesre 2021 Digital Editioan Selasa malam, 13 April 2021 (waktu jerman termasuk siang).


Dikatakan Jokowi Indonesia merupakan salah satu negara yang menjadi mitra atau kawan dalam kegiatan Hannover Messe 2021.

Baca Juga: Kisah Gadis Cantik yang Hidup di Rumah Reot, Siti Nuraida: Saya Pengen Jadi Polwan

Hannover Messe merupakan salah satu pameran terbesar dunia untuk teknologi industri yang saat ini menginjak tahun ke-74 di Negara Jerman.

Dilansir priangantimurnews.com dari Facebook pribadi Jokowi, mengungkapkan bahwa kegiatan Hannover Messe ini harus dimanfaatkan sebaik-baiknya khususnya oleh Kementerian BUMN (Badan Usaha Milik Negara).

Jokowi juga merasa bangga, karena Indonesia telah dua kali menjadi negara mitra pada Hannover Messe 2021 untuk keduakalinya setelah 26 tahun yang lalu.

Baca Juga: Impian Addie MS Ingin Jadi Musisi Ternyata Pernah Ditentang Ayahnya

Hannover Messe 2021 digelar selama 4 hari yaitu pada 12 hingga 16 April 2021 di Jerman dengan menggunakan waktu Negara Jerman, dan Indonesia bertindak sebagai negara mitra.

Dapat dikatakan kegiatan Hannover Messe merupakan kegiatan kolaborasi antara Negara Jerman dan Negara Indonesia.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Facebook Presiden Joko Widodo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah