Dedi Mulyadi Geram Minta KKP Perhatikan Nasib Nelayan di Bangka Belitung, Ini Alasannya

- 24 Agustus 2021, 20:25 WIB
Terkait KIP di Bangka Belitung, Dedi Mulyadi Angkat Bicara: Nelayan Kehabisan Ruang
Terkait KIP di Bangka Belitung, Dedi Mulyadi Angkat Bicara: Nelayan Kehabisan Ruang /

PRIANGANTIMURNEWS - Politisi Partai Golkar Dedi Mulyadi tanggapi soal nasib nelayan di Bangka Belitung.

Anggota DPR RI Dedi Mulyadi meminta Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) untuk turut perhatikan nelayan di wilayah pertambangan Bangka Belitung.

Menurut Dedi Mulyadi, meskipun pertambangan timah di Provinsi Bangka Belitung ada perizinan.

Baca Juga: Sentil Menteri KKP, Inilah Permintaan Dedi Mulyadi Untuk Nelayan Di Bangka Belitung yang Kehilangan Pencarian

Dedi Mulyadi memohon agar nelayan di Bangka Belitung diberikan ruang untuk mencari ikan.

Sebagaimana disampaikan dalam Rapat Kerja Menteri Kelautan dan Perikanan RI dengan komisi IV DPR RI melalui TV parlemen, dikutip PRIANGANTIMURNEWS pada Selasa, 24 Agustus 2021.

Dedi Mulyadi mengatakan, setiap hari menerima aduan dari aktivis di Bangka Belitung.

Baca Juga: PUBG Mobile dan Lokapala Turut Dipertandingkan pada Ajang PON XX Papua

"Saya ingin meminta keberpihakan kepada KKP yang setiap hari bicara tentang nelayan, dan mempertanyakan kepada nasib nelayan yang berada disana," ucapnya.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @dedimulyadi71


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x