Ciamis Perpanjang PPKM Mikro Sampai Dua Minggu ke Depan

- 22 Februari 2021, 23:43 WIB
 Warga melintas di depan baliho PPKM mandiri pertama yang dipasang di Komplkes Pasar manis Ciamis, Senin (22/2/2021). Ciamis kembali memperpanjang PPKM mikro.
Warga melintas di depan baliho PPKM mandiri pertama yang dipasang di Komplkes Pasar manis Ciamis, Senin (22/2/2021). Ciamis kembali memperpanjang PPKM mikro. /NURHANDOKO WIYOSO/PIKIRAN RAKYAT/

Berkenaan dengan proses belajar mengajar, Tatang mengatakan masih tetap menerapkan metode pembelajaran dalam jaringan (daring). Untuk itu, dia berharap guru lebih variatif dan menyenangkan dalam memberikan materi yang dilakukan secara daring.

Baca Juga: 8 Makanan yang Bisa Menambah Lebih Banyak membangun Jaringan Otot

“Proses belajar mengajar masih tetap daring. Memang, kami juga ingin belajar seperti biasa tatap muka, akan tetapi sampai saat ini kondisinya masih belum memungkinkan. Jadi masih daring,” tuturnya. ***

(Nurhandoko Wiyoso/Pikiran Rakyat)

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x