Ditinggal Beli Obat, Mobil Pajero Sport Jebol Dibobol Maling, Rp320 Juta Raib

- 29 Juni 2022, 07:26 WIB
 Petugas saat sedang menyelidikan kasus pencurian dengan modus pecah kaca sebuah Pajero Sport 
Petugas saat sedang menyelidikan kasus pencurian dengan modus pecah kaca sebuah Pajero Sport  /

"Sesudah membayar obat, datang seorang tukang gojek dan tukang parkir, jika mobil miliknya ada yang membobol, yakni dengan pecah kaca.'kata Dian kepada media Selas 28 Juni 2022.

Kata, Dian padahal saya keluar dari mobil ke apotek hanya 15 menit berada di apotek, tapi mobil sudah ada yang bobol.

Baca Juga: Mesin ATM di Depan Tasco Indihiang Tasikmalaya Dibobol Maling, Ini Kronologinya

Mengetahui mobilnya ada yang membobol, Dian hanya bisa pasrah.

Dian menyebut, saya pasrah saja, karena sudah tahu pasti si pelaku mengambil uang Rp 320 juta yang ada di dalam plastik.

Sebelum peristiwa pembobolan mobil, korban mengaku tidak enak hati dan merasa curiga, karena dari Bank merasa ada yang membuntuti dengan menggunakan motor.

Dian menyebut, posisi uang berada di bawah jok di depan sebelah kiri, tidak ada lagi barang lainnya cuma ada uang di dalam mobil.

"Saya membuka agen BRILink di daerah Sukaraja, sering melakukan tarik tunai uang dalam jumlah besar antara 300 sampai 500 juta."ujarnya.

Baca Juga: Nekad Bobol Mesin ATM, 3 dari 6 Pelaku Berhasil Diringkus Polisi, Ini Ceritanya...

Tak menyangka musibah sekarang menimpa saya, serasa mau pingsan karena kaget.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah