Kabar Gembira, Wajib Tahu! Timnas Indonesia U-17 Bisa Ikut Piala Asia U-17 2023 Menurut The Thao 247

- 11 Oktober 2022, 06:00 WIB
Pemain Timnas Indonesia/tangkapan layar dari youtube Timnass
Pemain Timnas Indonesia/tangkapan layar dari youtube Timnass /

PRIANGANTIMURNEWS – Timnas Indonesia U-17 disebut bakal menggantikan posisi Timnas Laos U-17 di Piala Asia U-17 2023.

Skuad Garuda Asia julukan dari Timnas Indonesia U-17 dinyatakan gagal lolos ke Piala Asia U-17 2023 setelah finish sebagai runner up grup B.

Sejatinya finish sebagai runner up masih membuka peluang Timnas Indonesia U-17 lolos ke Piala Asia U-17 2023 karena selain 10 juara grup, AFC juga mengizinkan 6 runner up terbaik ambil bagian di Piala Asia U-17 2023.

Baca Juga: FIFA Marah Besar Pada Indosiar! Kali Ini PSSI Harus Tunduk!

Sayangnya dalam klasemen runner up terbaik Timnas Indonesia U-17 hanya menempati posisi 7 dengan koleksi 3 poin dan selisih gol minus 3 poin.

Poin Timnas Indonesia U-17 hanya 3 angka karena untuk penentuan di klasemen runner up terbaik.

Angka yang dihitung hanya pertemuan kontra tim 3 besar saja Malaysia dan UEA.

Jika saja di laga pamungkas kontra Malaysia semalam Timnas Indonesia U-17 kalah 2-5 skuad garuda Asia bakal lolos ke Piala Asia U-17 2023.

Baca Juga: Ketua PSSI Mochamad Iriawan Jadi Tersangka!? Busuknya Ketua PSSI Dibongkar Panpel!

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: youtube Timnass


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x