Ingin Baterai Handphone Awet Plus Tahan Lama, Begini Caranya!

- 18 Februari 2021, 13:34 WIB
Tangkap layar Aplikasi
Tangkap layar Aplikasi /Kominfo/

PRIANGANTIMURNEWS- Di dunia digital hari ini, handphone merupakan kebutuhan primer bagi masyarakat.

Tidak mengenal usia, semua elemen masyarakat memiliki benda pipih tersebut.

Kebutuhan handphone semakin meningkat saat pandemi virus corona melanda Indonesia.

Semua aktivitas dilumpuhkan, pendidikan dipindahkan ke rumah, dan hal-hal kegiatan lainnya karena harus stay di rumah.

Baca Juga: Jurnalis India, Priya Ramani Dituntut Menteri MJ Akbar atas Pencemaran Nama Baik

Peserta didik dari jenjang PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini), TK (Taman Kanak-kanak), SD (Sekolah Dasar), SMP (Sekolah Menengah Pertama), SMA (Sekolah Menengah Atas), sampai Perguruan Tinggi melakukan pembelajaran jarak jauh melaui Handphone.

Saat handphone digunakan untuk belajar dan waktu pembelajaran menghabiskan waktu yang lama. Hal ini mengakibatkan baterai handphone cepat lowbat dan tidak bertahan lama.

Dikutip dari Instagram kemenkominfo, kominfo membagikan cara agar membuat baterai handphone awet dan tahan lama, begini caranya:

Baca Juga: Putra Mahkota Saudi Mendapatkan Kekayaan 3,3 Miliar Dollar dari Video Game

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah