Luar Biasa! Indonesia Mencapai Swasembada Beras, April 2022 Mencapai 10,2 Juta Ton

- 14 Agustus 2022, 19:01 WIB
  Presiden Jokowi menerima Certificate of Acknowledgement dari Institut Penelitian Padi Internasional (IRRI)/Twitter @jokowi
Presiden Jokowi menerima Certificate of Acknowledgement dari Institut Penelitian Padi Internasional (IRRI)/Twitter @jokowi /

Dengan Pertumbuhan ekonomi Indonesia year on year dan pada bulan ini 5,44 persen mengalahkan Tiongkok, Singapura, Amerika dan negara lainnya. Mendag Zulkifli Hasan mengajak masyarakat untuk bersyukur.

"Kabar gembira, dan kita harus bersyukur, Pertumbuhan ekonomi Indonesia year on year dan pada bulan ini 5,44 persen mengalahkan Tiongkok, Singapura, Amerika dan negara lainnya," ungkap Zulkifli Hasan saat mengunjungi Pabrik Minyak Goreng di Sumatera Barat.

Pada kesempatan tersebut, Mendag Zulkifli Hasan juga mengatakan bahwa para pengusaha minyak goreng harus di dukung tetapi rakyat juga harus di bela.

Maksud dari Mendag Zulkifli Hasan, pengusaha minyak goreng harus di dukung tetapi rakyat juga harus di bela yaitu harus adil untuk semuanya karena minyak sawit harus ditindaklanjuti dengan hati-hati.

Baca Juga: Lima Orang Tewas Tertabarak Truk dalam Kecelakaan Maut di Jalur Sukabumi Cianjur

Dengan demikian, terkait pengusaha minyak goreng harus di dukung tetapi rakyat juga harus di bela. Mendag Zulkifli Hasan langsung terjun langsung ke lapangan kendala yang dihadapi produsen.

Memang, Mendag Zulkifli Hasan, pasca dilantik oleh Presiden Jokowi terus melakukan Sidak ke pasar-pasar dan bertemu para petani Sawit juga para pengusaha minyak.

Sampai, Mendag Zulkifli Hasan, melihat langsung ke pabrik pembuatan minyak goreng, dan saat ini harga bahan pokok khususnya minyak sudah mengalami penurunan.

Dalam kesempatan tersebut, Mendag Zulkifli Hasan juga mengunjungi salah satu perusahan minyak goreng di Sumatera Barat.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x