6 Hal Unik Semangka Ini Jarang Diketahui Orang: ada Memecahkan Berbagai Rekor Dunia

- 14 Juni 2022, 20:40 WIB
6 hal unik semangka.
6 hal unik semangka. /Pexels

Alasan mengapa bangsa Mesir membudidaya semangka adalah salah satunya, buah ini dapat disimpan selama berbulan-bulan dalam kondisi yang tepat untuk cadangan makanan khususnya pada musim kekeringan.

Sementara di Asia, semangka biasanya menjadi bagian penting dalam sebuah perayaan tradisi, termasuk China misalnya, yang memakan biji semangka di Tahun Baru Imlek dan ada juga Vietnam yang memakan biji semangka sebagai cemilan ringan di perayaan Tahun Baru Tet.

Baca Juga: Jokowi: Pemerintah Akan Berikan Sanksi Bagi Instansi Yang Menggunaan Produk Impor

3. Memecahkan berbagai rekor dunia

Semangka paling mahal yang pernah dijual adalah semangka Densuke atau Semangka Hitam Jepang pada tahun 2008, dengan harga Y650 ribu atau sekitar Rp81 juta yang dipanen di Hokkaido, Jepang.

Lalu, rekor semangka paling berat yang tercatat rekor dunia yaitu seberat 159 kg pada 4 Oktober 2013 yang ditanam oleh Christ Ken dari Sevierville, Tennessee.

Ada juga rekor dunia memecahkan semangka menggunakan tangan dalam semenit, dengan jumlah 78 buah yang diraih oleh Edgar Scandurra di Vigevano, Pavia, Italia pada 25 Agustus 2019.

Baca Juga: Iko Uwais Melaporkan Balik R Kepada Polisi Atas Dugaan Penganiayaan dan Pencemaran Nama Baik

4. Semangka bisa dianggap buah maupun sayuran

Sebenarnya semangka itu termasuk buah atau sayuran, sih?

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: watermelon.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah