Perubahan Iklim Dunia: Indonesia Negara yang Menjanjikan, Jika Dikelola dengan Tepat

- 22 Desember 2023, 10:00 WIB
Elmo Juanara dalam pertemuan Society Risk Analysis (SRA) Annual Meeting 2023, ketika menyampaikan persentasinya dihadapan Ilmuan lain.
Elmo Juanara dalam pertemuan Society Risk Analysis (SRA) Annual Meeting 2023, ketika menyampaikan persentasinya dihadapan Ilmuan lain. /Yunio Achmad Dimyati/priangantimurnews/PRMN/

Ilmuan muda asal Indonesia, Elmo Juanara menyampaikan pendapat tentang isu tersebut. 

Bahwa perubahan iklim yang tengah terjadi saat ini, akan memberi pengaruh terhadap Dunia khususnya dibidang pangan dan akan terus berlanjut.

"Saat ini, perubahan iklim menjadi isu hangat yang diangkat oleh banyak peneliti dibidang risiko," ungkap Elmo.

Baca Juga: BLACKPINK Resmi Ditunjuk PBB sebagai Pendukung untuk Konferensi Perubahan Iklim

"Perubahan iklim ini akan terus berlanjut dan kondisi saat ini masyarakat global cenderung pasrah dengan keadaan," paparnya

"Mau tidak mau, yang perlu kita lakukan adalah menekan se-minimal mungkin  risiko-risiko dari perubahan iklim agar dampak yang dihasilkan menjadi minimal," tambahnya.

Ilmuan muda peraih penghargaan 'Student and International Travel Award Winners' itu, tengah meneliti Machine Leaning. Fokus pada pengumpulan data sains, yang menghasilkan analisis skenario-skenario.

Termasuk isu perubahan iklim, krisis lingkungan dan bencana alam melalui komputer supercepat Jepang.

Baca Juga: Bill Gates Menginvestasikan 2 Miliar Dolar dari Kekayaannya untuk Melawan Perubahan Iklim

"Bidang yang saya dalami saat ini adalah Machine Learning, khususnya dalam data sains," ungkapnya 

Halaman:

Editor: Sri Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah