6 Tips Menikmati Daging Sapi di Hari Raya Idul Adha agar Tubuh Tetap Sehat

- 21 Juli 2021, 08:57 WIB
 Cara memasak daging yang sehat dengan cara dipanggang agar tidak gosong
Cara memasak daging yang sehat dengan cara dipanggang agar tidak gosong /Pexels/

1. Olah daging sapi dengan sehat

Olahan daging sapi bisa dikreasikan ke dalam beberapa makanan misalnya rendang, sate, sup, dan lain sebagainya.

Namun, agar tetap sehat, olahlah daging sapi dengan sehat dan benar, salah satunya dengan mencuci terlebih dahulu daging di air mengalir.

Menurut Catherin Carpenter , Ph.D, profesor kesehatan masyarakat UCLA sebelum memasak daging sapi, rendam terlebih dahulu dalam minyak yang diberi jus lemon. Ini mencegah pembentukan senyawa karsinogen dalam daging.

Selain itu, saat memasaknya pun, rutin membolak-balik kedua sisi daging. Ini bertujuan menghindari satu sisi agar tidak gosong.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 21 Juli 2021: Elsa Panik Saat Masuk Ruang ICU Bertemu Rendy, Sumarno Koma, Andin Gelisah

2. Pilih daging yang memiliki kandungan rendah lemak

Bagian-bagian daging memiliki kandungan lemak yang berbeda-beda. Agar tubuh tetap sehat, alangkah baiknya untuk memilih bagian yang memiliki kandungan rendah lemak.

Umumnya, jenis potongan daging sapi yang rendah lemak dinamakan tenderloin; daging yang terletak di bagian terbelakang badan sapi dekat ekor.

Hal ini dilakukan untuk mencegah kolesterol jahat semakin naik dalam tubuh Anda.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x