Ketahui Tanda-Tanda Orang kekurangan Vitamin D, Inilah 4 Hal Yang Menjadi Cirinya!

- 31 Januari 2024, 07:51 WIB
Ilustrasi terkena sinar matahari (Pixabay)
Ilustrasi terkena sinar matahari (Pixabay) /

3. Nyeri otot

Jika mengalami nyeri otot yang tidak ada keterkaitan dengan rutinitas olahraga, ataupun perasaan lemas yang konsisten, hal ini mungkin terkait kekurangan vitamin D.

Baca Juga: Ini Lima Manfaat Donor Darah untuk Kesehatan Sang Pendonor

4. Kesehatan tulang terpengaruh

"Vitamin D memainkan peran penting dalam penyerapan kalsium, yang sangat penting dalam menjaga tulang yang kuat dan sehat,"tambah Goodson.

Dengan begitu, menjaga asupan vitamin D yang cukup menjadi kunci untuk mendukung sistem kekebalan tubuh yang optimal, menjaga tingkat energi yang seimbang, serta memastikan kesehatan kognitif dan tulang yang baik.

Penting untuk selalu memperhatikan tanda-tanda kekurangan vitamin D seperti sering sakit, kelelahan yang konsisten, nyeri otot, dan dampak negatif pada kesehatan tulang.

Baca Juga: Ingat! Bahaya Gula yang Tersembunyi dalam Makanan, Tidak Disadari Berat Badan Naik Signifikan

Konsultasikan dengan dokter untuk penilaian yang lebih akurat dan langkah-langkah preventif yang tepat.

Sebuah perhatian lebih terhadap asupan vitamin D dapat menjadi langkah kecil namun signifikan untuk menjaga kesehatan dan kesejahteraan secara keseluruhan.***

Halaman:

Editor: Rahmawati Huda

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x