Jelang Peringati HUT ke 76 Kemerdekaan RI Jokowi Zikir Virtual Mohon Keselamatan

- 2 Agustus 2021, 06:17 WIB
Presiden Republik Indonesia Joko Audisi
Presiden Republik Indonesia Joko Audisi /Instagram @shafira_auliana_putri/

PRIANGANTIMURNEWS - Menjelang Memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia. Presiden Joko Widodo ( Jokowi ) menghadiri acara zikir dan doa bersama kebangsaan secara virtual.

"Acara zikir secara virtual ini digelar dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia yang genap berusia 76 tahun," dikutip priangantimurnews.pikiran-rakyat.com dari Instagram @shafira_auliana_putri Senin 2 Agustus 2021.

Acara zikir bersama ini baru disiarkan secara langsung melalui channel Youtube milik Sekretariat Presiden.

Baca Juga: 1.400 Nakes Gugur Akibat Covid, Kemnaker dan IDI Sinergi Turunkan Risiko Nakes

"Acara ini mengangkat tema bersyukur atas kemerdekaan, berdoa dan berikhtiar untuk mewujudkan Indonesia maju," kata Jokowi.

Dalam acara itu tak hanya dihadiri Presiden Jokowi, juga dihadiri Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin di lokasi yang berbeda.

"Presiden dan Wakil Presiden tampak khusyuk mengikuti acara tersebut.
Reposted from @jayalah.negriku,"ujarnnya.***

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @shafira_auliana_putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x