Prabowo Tegaskan: Pengalaman Indonesia dalam Agresi Perang Lebih Berdarah dari Ukraina!

- 8 Juni 2023, 19:51 WIB
Prabowo Subianto dalam rapat IISS di Singapura pada Sabtu, 3 Juni 2023. Menegaskan bahwa pengalaman agresi militer dan invasi Indonesia dan Asia jauh lebih mengerikan daripada Ukraina dimasa lalu.
Prabowo Subianto dalam rapat IISS di Singapura pada Sabtu, 3 Juni 2023. Menegaskan bahwa pengalaman agresi militer dan invasi Indonesia dan Asia jauh lebih mengerikan daripada Ukraina dimasa lalu. /Youtube IISS/

Dirinya bahkan menyinggung Eropa untuk membuka mata terhadap konflik di Timur Tengah, Afrika dan Kongo.

 

"Ada banyak konflik bukan cuman di Eropa! Ada banyak pelanggaran kedaulatan bukan cuma di Eropa!" sindir Prabowo.

Baca Juga: Inilah 3 Calon Pengganti Karim Benzema di Real Madrid

"Tanya pada saudara-saudara kita di 'Timur Tengah'! Tanya ada Afrika! Tanya saudara-saudara kita di Kongo! Berapa banyak negara yang invasi mereka?" tanyanya.

"Jadi yang diusulkan ini adalah bagaimana caranya kita menyelesaikan konflik ini. Dengan menghormati PBB, hanya itu. Saya tak membandingkan yang mengagresi dan yang diagresi," paparnya.

 

"Tolonglah mengerti, kami ini di bagian Dunia yang sudah pernah jadi korban agresi berkali-kali! Jadi itu jawabanku," akhiri Prabowo.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube ISS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x