KH A Bunyamin Ruhiat Wafat, Ini Profil Singkat Pondok Pesantren Cipasung, Tasikmalaya yang Dipimpinnya

- 19 November 2022, 14:35 WIB
Pimpinan Umum Pondok Pesantren Cipasung Tasikmalaya, KH A Bunyamin Ruhiat baru saja meninggal dunia pada hari Sabtu, 19 November 2022.
Pimpinan Umum Pondok Pesantren Cipasung Tasikmalaya, KH A Bunyamin Ruhiat baru saja meninggal dunia pada hari Sabtu, 19 November 2022. /Hujroh/

Pondok Pesantren Cipasung terus berkembang pesat. Sekolah dan Fakultas mulai didirikan beberapa diantaranya adalah:

Tahun 1995: Didirikan Sekolah Menengah Atas Islam (SMAI)
Tahun 1965: Didirikan Fakultas Tarbiyah Perguruan Tinggi Islam Cipasung (PTI Cipasung)
Tahun 1965: Didirikan  Sekolah Persiapan IAIN Sunan Gunung Djati
Tahun 1967: Yayasan Pesantren Cipasung didirikan
Tahun 1970: Didirikan Fakultas Ushuluddin Cipasung.

Baca Juga: TERUNGKAP! Ini Alasan Ivan Toney Tidak Masuk Skuad Inggris di Piala Dunia 2022 Qatar

Pada November 1977 Pendiri Pondok Pesantren Cipasung, KH. Ruhiat wafat dan Pesantren Cipasung kemudian dipimpin oleh putranya yakni KH. Mochammad Ilyas Ruhiat.

KH. Mochammad Ilyas Ruhiat meninggal pada 18 Desember 2007. Kemudian kepemimpinan Pondok Pesantren Cipasung diamanatkan kepada KH A Bunyamin Ruhiat sampai Beliau wafat pada Sabtu, 19 November 2022.

Selamat Jalan Bapak Kyai. Surga Allah menantimu.***

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah