BI Tasikmalaya Kuatkan Hilirisasi Sektor Industri dan Stabilitas Harga

- 13 Juni 2023, 20:03 WIB
BI Tasikmalaya Kuatkan Hilirisasi Sektor Industri dan Stabilitas Harga
BI Tasikmalaya Kuatkan Hilirisasi Sektor Industri dan Stabilitas Harga /foto tangkapan kamera/

Baca Juga: Guinea vs Mesir di Kualifikasi Piala Afrika 2023: Pratinjau, Jadwal, H2H, Prediksi Skor

Bank Indonesia Jawa Barat, Bank Indonesia Tasikmalaya, ISEI se-Jawa Barat, dan berbagai stakeholders pentahelix menyelenggarakan sarasehan WJES Priangan Timur.

Kegiatan ini merupakan rangkaian dari WJES Jawa Barat merupakan respon Jawa Barat dalam menghadapi tantangan perlambatan pertumbuhan ekonomi negara-negara maju yang berpotensi memberikan dampak negatif terhadap kinerja ekonomi Jawa Barat.

 

Penguatan hilirisasi industri agro dalam rangka mendorong stabilitas harga diharapkan menjadi salah satu wadah untuk meramu kebijakan implementatif dalam rangka mendorong akselerasi pemulihan dan ketahanan ekonomi.

Melalui penguatan sektor industri agro untuk menjaga stabilitas harga tidak hanya di Priangan Timur namun juga berdampak terhadap stabilitas harga di Jawa Barat.

Baca Juga: Menpan RB Lapor Istana Soal Kesiapan IKN, Ada ASN yang Mengusulkan Diri Segera Dipindahkan ke IKN Nusantara

Kolaborasi antar pemangku kepentingan. Sektor agroindustri sendiri merupakan sektor potensial di Jawa Barat khususnya wilayah Jawa Barat Selatan Priangan Timur.

Mengingat kondisi geografis yang sangat cocok untuk pengembangan agroindustri. Selain mendukung stabiltas harga, pengembangan sektor agro industri dapat dikembangkan untuk pengembangan sektor pariwisata.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Dok Edi Mulyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x