STITNU Al-Farabi Pangandaran Menjadi Pioner Excellent University, Membangun Pendidikan Indonesia dari Desa

- 29 November 2021, 13:31 WIB
Dosen STITNU Al Farabi Pangandaran.
Dosen STITNU Al Farabi Pangandaran. /PRIANGANTIMURNEWS/ Aldi Nur Fadilah

 

PRIANGANTIMURNEWS - Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama (STITNU) Al Farabi Pangandaran menjadi Pioner Excelent University.

Dosen STITNU Al Farabi sekaligus Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Irpan Hilmi mengatakan, mahasiswa didorong untuk membangun pendidikan dari desa.

"Kita optimis bahwa pangandaran bisa memenuhi standar pendidikan di Indonesia dari desa dengan konsep kolaborasi," kata Irpan kepada Priangantimurnews pada Senin, 29 November 2021.

Baca Juga: UMK Pangandaran Hanya Naik Segini, Bupati Pangandaran Usulkan Lebih Dari PP 36 Tahun 2021

Dari hasil melakukan KKN angkatan 3 STITNU Al Farabi, berhasil menerbitkan buku dengan judul, 'Local Genius Membangun Pendidikan Indonesia dari Desa'.

"Metode kolaborasi ini dilakukan mahasiswa dengan berbagai stakeholder untuk membangun kemajuan pendidikan di Desa," ucapnya.

Mahasiswa KKN STITNU Al Farabi langsung turun ke masyarakat selama melakukan KKN untuk membangun pendidikan desa.

Baca Juga: Momen HUT Korpri, ASN Harus Lebih Profesional Dalam Memberikan Pelayanan kepada Masyarakat

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah