Mengancam 2 Miliar Pengguna Akun Google Chrome, Begini Cara Terhindar Dari Serangan Hacker 'Zero Day Attack'

- 19 Oktober 2021, 15:54 WIB
ilustrasi hacker.
ilustrasi hacker. /Tima Miroshnichenko/Pexels

PRIANGANTIMURNEWS  - Pihak Google mengumumkan ada serangan Zero Day Attack pada platform Chrome yang membahayakan.

Pihak Google juga sampaikan hampir 2 miliar pengguna Chrome mengalami ancaman Zero Day pada saat ini sebelum perbaikan pihak Google.

Sebelum perbaikan, Google sebut harus segera update perangkat lunak dari PC jika anda mempunyai akun Google  Chrome.

Baca Juga: Cara Melindungi Jejak Digital Anda di Google dan Media Sosial Dari Serangan Hacker yang Meretas Data Ilegal

Zero Day bisa disebut dengan eksploitasi pihak yang tidak bertanggungjawab kepada user dengan mencuri data ilegal.

Selain itu Zero Day juga akan melihat jejak digital pengguna Google Chrome yang bisa dideteksi.

 Jejak digital dalam serangan Zero day akan melihat kemana aja anda mengakses internet diantaranya saat anda, belanja menggunakan platform aplikasi, browsing di media sosial, membaca berita dan perbankan online.

Baca Juga: Apa itu Serangan Zero Day? Pengertian dan Penjelasan Hacker yang Merasuki Chrome, Apple iOS dan Microsoft

Cara Melindungi Jejak Digital anda dari serangan Hacker

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah