Gara-gara Salah Kirim Stiker di WhatsApp, Siswa SMP Jadi Korban Perundungan

- 11 Oktober 2021, 22:04 WIB
Ilustrasi perundungan.
Ilustrasi perundungan. /PIXABAY/Tumisu/

PRIANGANTIMURNEWS - ‎Hati-hati kalau sedang mengirim stiker saat chatingan, jika salah klik urusan bisa panjang.

Kasus ini seperti yang dialami HA siswi
SMP di Sarimanah, Kecamatan Sukasari, Kota Bandung, gara-gara salah kirim stiker jadi korban perundungan.

Tak hanya itu kasus ini juga sampai ditangan polisi. Karena pelaku yang melakukan perundungan kepada korban.

Baca Juga: Tak Kuat Menanjak, Truk Pengangkut Kayu Gelondongan Terguling

Dikutip priangantimurnews.com dari Pikiran Rakyat, Kapolsekta Sukasari, Kompol Darmawan mengatakan awalnya korban inisial HA salah kirim stiker di whardana kepada pelaku berinisial HL.

"Pada stiker tersebut terdapat kepalan tangan, direspon oleh pelaku adalah sebagai tantangan sehingga salah paham," kata Kompol Darmawan pada Senin 11 Oktober 2021 di Mapolsekta Sukasari.


Menurut Darmawan‎ keduanya pun akhirnya bertemu di wilayah Sarijadi.

"Di TKP terjadilah suatu tindakan yang kurang bagus, berikutnya dengan kejadian tersebut pelaku lalu memviralkan," katanya.

Baca Juga: Kata Medina Zein Usai Sebut Suami Pengecut dan Foto Pipi Merah Lebam


Sebenarnya, kata dia, korban dan pelaku ini domisili asilinya bukan di Sarijadi.  Korban merupakan warga Buahbatu dan pelaku asal Kopo. 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x