Organda Bekasi Tolak Penghapusan Premium dan Pertalite, Tata: Paling Dirasakan Angkot

- 31 Desember 2021, 06:03 WIB
 ANGKOT berhenti menunggu penumpang di perempatan Sentra Grosir Cikarang, Kabupaten Bekasi.
ANGKOT berhenti menunggu penumpang di perempatan Sentra Grosir Cikarang, Kabupaten Bekasi. /Tommy Andryandi/Pikiran Rakyat

PRIANGANTIMURNEWS - Pemerintah tahun depan merencanakan akan menghapus premium dan pertalite.

Namun rencana itu sepertinya tidak akan berjalan mulus karena menolak akibat belum siap.

Salah satu yang menolak penghapusan premium dan pertalite adalah Organisasi Angkutan Darat (Organda) Bekasi.

 

Baca Juga: Barca Menyediakan Memphis Depay dalam Kesepakatan Pertukaran untuk Juventus

Organda Kabupaten Bekasi menolak pemerintah menghapus premium dan pertalite mulai tahun depan.

Langkah itu dinilai tidak tepat di tengah kondisi perekonomian yang belum pulih karena pandemi.


Penghapusan bahan bakar bersubsidi ini dinilai akan berdampak langsung pada operasional transportasi umum, terutama angkutan kota.

Baca Juga: Rangkuman Berita Transfer Real Madrid, Los Blancos Pilihan Alternatif Erling Haaland

Setelah jumlah penumpang turun karena tergerus angkutan beraplikasi, kini kondisinya diperparah dengan bahan bakar bersubsidi.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah