7 Manfaat Buah bagi Tubuh,Salah Satunya Kaya akan Nutrisi

- 22 Desember 2022, 18:11 WIB
 Buah Naga Putih/ Pixel
 Buah Naga Putih/ Pixel /

Kemampuan tubuh untuk melawan infeksi ditentukan oleh beberapa faktor berbeda, termasuk kualitas pola makan Anda. Vitamin C dan karotenoid dalam buah naga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mencegah infeksi dengan melindungi sel darah putih dari kerusakan.

6. Sumber Magnesium

Buah naga memiliki banyak magnesium jika dibandingkan dengan buah lain, persentase 18 RDI satu cangkir. Magnesium sendiri memiliki peran dalam mengambil bagian reaksi yang diperlukan untuk memecah makanan menjadi energi, kontraksi otot, pembentukan tulang, dan bahkan pembuatan DNA.

7. Meningkatkan Zat Besi Rendah

Buah naga adalah salah satu dari sedikit buah segar yang mengandung zat besi. Zat besi memainkan peran penting dalam mengangkut oksigen ke seluruh tubuh Anda. Termasuk berperan penting dalam memecah makanan menjadi energy.***

 

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: healthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah