Bupati Garut Rudi Gunawan Kucurkan Bantuan Rp500 Ribu Hingga Rp1 Juta untuk Bersihkan Rumah Korban Banjir

- 17 Juli 2022, 21:14 WIB
Dampak banjir bandang di Garut.
Dampak banjir bandang di Garut. /Humas Pemkab Garut

"Pemerintah daerah tidak akan membiarkan bapak ibu yang rumahnya hilang, misalnya dua rumah di Bayongbong, ada tujuh rumah di Garut Kota, terus beberapa lagi di daerah lain. Rumah yang rusak, nanti dilakukan asesmen, kita akan memberikan ganti maksimal Rp50 juta," ujarnya.

Saat ini, Pemerintah Daerah Kabupaten Garut masih terus melakukan pendataan jumlah kerusakan rumah dan kerugian materi lainya, termasuk infrastruktur.

Baca Juga: Lirik Lagu Ada Nggak Ada, Terbaru dari Raffa Affar Feat Ziell Ferdian dan Riswandi

"Infrastruktur sedang didata mana yang rusak, kepala Dinas PUPR melakukan langkah untuk segera melaporkan kepada Bupati," ujarnya.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah