6 Pemain Asing yang Layak Di Naturalisasi Untuk Dongkrak Performa Timnas Indonesia

- 14 Januari 2023, 07:55 WIB
Ilustrasi Para Pemain asing yang bermain di Liga 1
Ilustrasi Para Pemain asing yang bermain di Liga 1 /Youtube Cerita Bola Indonesia/

sejauh ini Pato menjadi salah satu pemain yang bersaing di jajaran top skor Liga 1 2022 2023 dengan insting mencetak gol yang dimiliki serta usia yang sangat ideal material sepatu sangat layak dijadikan pemain naturalisasi untuk mendongkrak lini depan Timnas Indonesia.

David da Silva terakhir ada pemain asal Brazil lainnya yang kini memperkuat tim Persib Bandung David da Silva penyerang 32 tahun itu cukup layak untuk di naturalisasi.

mengingat saat ini ia menjadi top skor sementara Liga 1 2022 2023 dengan koleksi 13 gol melihat hal tersebut insting mencetak gol David da Silva tentu tidak perlu diragukan lagi.

Baca Juga: Anak Buah Lukas Enembe Tertangkap di Filipina, Ternyata Bos Besar KKB!

terlebih Squad Garuda memiliki satu kekurangan yakni kosongnya penyerang nomor 9 David da Silva bisa menjadi opsi bagi Timnas Indonesia untuk mengisi kekosongan tersebut kehadirannya mungkin bisa menjadi jangka pendek skuad Garuda.***

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Cerita Bola Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x