Gagal Terus Ikut Program Kartu Prakerja, Cek Alasan Gagal Disini

- 14 Oktober 2021, 11:39 WIB
Tangkapan layar laman Prakerja.
Tangkapan layar laman Prakerja. /prakerja.go.id/

PRIANGANTIMURNEWS - Kamu gagal terus ikut program kartu prakerja?

Penasaran apa alasan dibalik kegagalanmu ikut dalam program kartu prakerja?

Berikut ini terdapat beberapa alasan mengapa kamu gagal ikut program kartu prakerja.

Baca Juga: Berbagai Penyebab Kanker Payudara dan Faktor Risikonya

Namun, sebelumnya, perlu diketahui, Program Kartu Prakerja telah memasuki gelombang 21 dan gelombang 22 akan segera dibuka.

Melalui program kartu prakerja ini telah menghasilkan banyak masyarakat yang memiliki keterampilan baru dan juga meningkatkan keterampilan.

Namun, banyak juga orang yang gagal sebagai penerima program kartu prakerja.

Baca Juga: Anies Baswedan Kunjungi Para Atlet dan Pelatih Kontingen DKI Jakarta PON XX Papua

Hal ini dikarenakan program kartu prakerja dilaksanakan dengan sistem seleksi di seluruh Indonesia.

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x