4 Tips Atasi Ngomong Belibet, Presentasi Depan Umum Lancar

22 Maret 2021, 06:31 WIB
Ilustrasi Micropon /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS- Ketika kamu udah mulai belibet ngetika ngomong atau ngobrol presentasi di depan orang, hanya dengan santai dan atur nafas.

Kadang-kadang memang ngomong itu terasa mudah dipikirkan, tetapi sulit untuk diucapkan.

Setiap orang memang punya cara sendiri mengatasi ngobrol belibet, tapi kali ini Priangantimurnews akan memberikan 4 Tips Atasi Ngomong Belibet dirangkum dari Instagram DJ Arie.

Baca Juga: Setelah Menerima Vaksin Covid-19, Wargub Jabar Uu Ruzhanul Ajak Masyarakat untuk Mempostingnya di Medsos

1. Coba untuk slow down

Santai, karena prinsipnya adalah ngobrol di depan umum itu kamu bicara dengan mudah dipahami, artikulasi yang jelas.

Jangan ngomong cepat-cepat, dan jangan juga terlalu pelan. Pada dasarnya yang penting jelas.

2. Easy to deliver

Cari kata-kata yang mudah sekali untuk dibicarakan, tidak belibet, kata umum dam mudah dikatakan bibir dan diinget otak. Tidak muter-muter, yang penting singkat dan jelas.

Baca Juga: Perkuat silaturahmi PAC IPNU IPPNU Sariwangi Menggelar Pembinaan Kader

3. Latihan

Semakin sering latihan, maka akan terasah. Karena dengan latihan itu agar tidak belibet saat presentasi atau ngomong di depan banyak orang.

Voicing out your words loud and clear, keluarin suaranya yang keras dan teratur saat publik speaking itu. Supaya otak dan lidah itu familiar dengan ucapan dan kata-kata yang sering kamu sebut.

4. Jangan Begadang

Kenapa begadang sangat mempengaruhi, karena kamu butuh istirahat, ada waktu jeda untuk darah sampai ke otak.

Baca Juga: Ade Sugianto-Cecep Nurul Ditetapkan Jadi Bupati dan Wabup Tasikmalaya

Peredarannya lancar, sehingga nafas pun lega.Oksigen dan darah harus ada di otak itu yang sebenarnya bikin kamu blank.***

Editor: Agus Kusnadi

Tags

Terkini

Terpopuler