Keistimewaan Hari Kelahiran Kamis, Jumat dan Sabtu

7 Oktober 2022, 14:25 WIB
Ilustrasi hari kelahiran /Kustawa Esye/

PRIANGANTIMURNEWS- Setiap orang tua tentu menginginkan anak-anaknya lahir dengan selamat dan sempurna termasuk hari kelahiran pun menjadi harapan sesuai dengan yang di inginkan.

Namun semua itu hanya sebuah keinginan, pada dasarnya semua hari dari mulai Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu Sampai Minggu pun baik.

Memang menurut hitungan diantara 7 hari ada hari terbilang istimewa atau bisa disebut hoki seperti halnya yang disebutkan di perimbon Jawa kuno.

Baca Juga: 25 Link Twibbon Manari Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Jatuh Pada Sabtu 8 Oktober 2022

"Yang pasti semua individu terlahir dengan keistimewaannya sendiri sendiri dimana didalam kitab primbon jawa dapat dilihat dari hari kelahirannya," dikutip PRIANGANTIMURNEWS.com dari Chennel YouTube Nasib dan Hoki Jumat 7 Oktober 2022. 

Keistimewaan kelahiran hari Kamis.

Primbon Jawa menyebutkan bahwa kelahiran hari Kamis adalah pemegang segel dari Chakra tenggorokan bumi yang berelemen air kecil dan bersimbol hewan babi.

Secara spesifik kepribadian kelahiran Kamis dapat digambarkan seperti arus air yang mengalir.

Baca Juga: Jadwal Spy X Family Season 2 Episode 2, Membongkar Aksi Teroris

Begitulah kehidupan serta rezeki dari kelahiran hari Kamis yang akan terus mengalir dan jarang mengalami kesusahan.

Kelahiran hari Kamis diibaratkan seperti angin dimana sifat dasar angin adalah selalu bergerak bertiup kemanapun tanpa rasa lelah begitu juga mereka kelahiran Kamis yang selalu aktif dan tidak suka berdiam diri.

Jika berbicara mengenai hubungan pertemanan orang yang memiliki kelahiran hari Kamis pribadi yang mudah bergaul pembawaannya supple hangat.

Baca Juga: Peran Akhmad Hadian Lukita Dirut PT LIB Tersangka Tragedi Kanjuruhan, Tidak Lakukan...

Kelahiran hari Kamis pandai mencari di dalam hal asmara orang kelahiran hari Kamis suka tebar pesona auranya mampu memikat dan membuat terpesona lawan jenisnya.

Meskipun demikian ketika sudah memutuskan untuk menjalin hubungan yang serius atau sudah berumah tangga orang yang memiliki kelahiran hari Kamis adalah orang yang setia dan penuh dengan komitmen.

Pada dasarnya kelompok kelahiran ini adalah seorang petualang sejati dengan selera humor yang tinggi dan tidak jarang diantara mereka yang punya cita-cita setinggi langit.

Baca Juga: Prediksi Borussia Dortmund vs Bayern Munich, Head To Head, dan Pertarungan Kunci Kedua Tim

Kelahiran hari Kamis memiliki sudut pandang yang luas tentang hidup artinya pengetahuannya sangatlah luas mereka juga pandai berspekulasi ambisius dan cocok menjadi seorang pemimpin.

Di dalam kitab suci juga disebutkan bahwa pada hari Kamis pintu surga juga akan dibuka di mana orang-orang yang beriman akan diampuni dosanya.

Jika anda seorang yang lahir di hari Kamis maka kunci suksesnya terletak pada kemampuan anda untuk tetap disiplin dan fokus pada apa yang sedang dikerjakan.

Baca Juga: Rizky Billar Buka Suara!! Bantah Tuduhan KDRT Yang Dilaporkan Lesti Kejora

Keistimewaan kelahiran hari Jumat.

Didalam kitab primbon Jawa disebutkan bahwa kelahiran hari Jumat adalah pemegang segel Cakra ajna bumi dengan elemen air besar.

Kelahiran hari Jumat disimbolkan dengan burung merak, dengan elemen air besar.

Kelahiran jumat adalah orang yang sangat peduli terhadap sekitarnya, tak hanya itu wawasan mereka juga terbilang luas dan terbiasa melakukan yang terbaik untuk memastikan semuanya berjalan dengan lancar.

Jika hari Kamis dilambangkan dengan sifat angin maka hari Jumat adalah sifat air dimana memiliki persamaan dengan elemennya.

Baca Juga: AKSI HEROIK!! Suporter Arema Selamatkan Balita Meskipun Kakinya Patah Saat Tragedi Kanjuruhan!

Sifat dasar air adalah tenang menyejukkan, tapi mampu menghanyutkan mereka. Yang lahir di hari Jumat cenderung mempunyai sifat yang kalem dan bijaksana.

Pemilik weton kelahiran Jumat mempunyai jiwa kepemimpinan yang teramat baik, sosoknya adalah pekerja keras, pantang menyerah dan selalu terlihat bahagia dalam segala kondisi.

Disamping itu pemilik kelahiran Jumat juga cenderung enggan menunjukkan kesusahannya dihadapan orang lain, hatinya kuat dan tegar dalam menghadapi bermacam cobaan.

Kelahiran hari Jumat dipercaya sebagai hari pengampunan dosa dan dihari ini juga terdapat suatu waktu yang mustajab untuk berdoa.

Baca Juga: AFC Resmi Rilis 8 Runner Up Terbaik Kualifikasi Piala Asia U17 2023, UEA Merana, Malaysia Diujung Tanduk!

Kelahiran di hari Jumat bahkan seseorang yang meninggal di hari Jumat akan terbebas dari siksa api neraka.

Aku atau anda yang lahir di hari Jumat maka kunci kesuksesan anda ada di dalam diri sendiri yaitu belajarlah mengendalikan diri khususnya secara spiritual.

Keistimewaan kelahiran hari Sabtu.

Menurut, primbon Jawa menuliskan bahwa kelahiran hari Sabtu adalah pemegang segel Cakra mahkota bumi dengan elemen tanah.

Kelahiran hari Sabtu disimbolkan dengan binatang naga. Kelahiran hari Sabtu dipengaruhi oleh elemen tanah.

Baca Juga: UNI EMIRAT ARAB PASRAH! Jadi Korban Kedua Ganasnya Timnas Indonesia diklaim Lolos Piala Asia U17 2023

Kelahiran hari Sabtu memiliki kemampuan yang baik dalam mengatur emosi dan tidak begitu mempedulikan masalah orang dimanapun berada mereka selalu berusaha menciptakan kedamaian.

Hari kelahiran Sabtu merupakan perlambangan dari sifat bumi mereka bertanggungjawab terhadap apapun yang dikerjakan tidak mudah putus asa optimis juga terkadang perfeksionis.

Selain itu weton kelahiran Sabtu juga sangat wallacom, berhati lembut, penuh cinta, mudah iba, dan berjiwa penolong.

Kelahiran Sabtu ketika menghadapi masalah biasanya  akan menghadapinya secara langsung Mereka tipe orang yang tidak mau bergantung pada orang lain dan lebih percaya pada dirinya sendiri.

Baca Juga: TERMASUK DIRUT PT LIB! Polri Resmi Tetapkan 6 Tersangka Dalam Tragedi Kanjuruhan!

Segel Cakra mahkota bumi yang dimiliki oleh weton kelahiran Sabtu juga dapat menjadi pembuka jalan spiritual bagi kelahiran hari lainnya.

Kelahiran hari Sabtu sering dikaitkan dengan kisah hidup Nabi Ibrahim dimana dapat belajar dari kisah ketaatan dan kesetiaannya ketika diminta untuk mempersembahkan anaknya sebagai korban sembelihan.

Kunci kesuksesan kelahiran Sabtu selain harus memperdalam spiritualnya, juga harus memiliki sifat pasrah dan taat kepada Tuhan Yang Maha Kuasa. 

Dengan demikian kesuksesan dan kejayaan akan menjadi mudah didapatkan 

Keistimewaan hari lahir Kamis Jumat dan Sabtu menurut primbon Jawa Semoga dapat membawa manfaat dan kebaikan bagi kita semua.***

Editor: Galih R

Sumber: YouTube Nasib dan Hoki

Tags

Terkini

Terpopuler