Siapkan Anggaran Rp300 Miliar, Pemkot Bandung Siap Tangani Banjir di Tahun 2023

- 26 Januari 2023, 19:54 WIB
Wali Kota Yana Mulyana anggarkan Rp300 Miliar untuk tangani banjir tahun 2023./bandung.go.id/
Wali Kota Yana Mulyana anggarkan Rp300 Miliar untuk tangani banjir tahun 2023./bandung.go.id/ /

Selain itu, pihaknya juga tengah membangun rumah pompa di Cibaduyut yang saat ini statusnya sudah pada tahap kontrak dengan pemenang lelang.

Didi berharap, melalui rumah pompa yang sedang hendak dibangun ini bisa mengatasi banjir di Cibaduyut.

Yana Mulyana selaku Wali Kota Bandung juga menyampaikan di tahun ini pihaknya akan lebih fokus untuk menyelesaikan target RPJMD 2018-2023.

Juga termasuk janji politik yang titik beratnya adalah infrastruktur.

Baca Juga: Agar mata tetap sehat, Begini ilmunya !

"Salah satunya kami terus berupaya tangani titik-titik banjir. Kita terus coba tanggulangi lewat kolam retensi dan sumur imbuhan," ucap Yana seusai acara Bandung Menjawab, Rabu 25 Januari 2023 seperti dikutip dari PRFM News.***

Disclaimer: Artikel ini pernah tayang di prfmnews.pikiran-rakyat.com dengan judul "Pemkot Bandung Siapkan Anggaran Rp300 Miliar untuk Tangani Banjir pada Tahun Ini" Penulis Rizky Perdana

Link: Pemkot Bandung Siapkan Anggaran Rp300 Miliar untuk Tangani Banjir pada Tahun Ini

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x