Sidak Kamar Warga Binaan Lapas Tasikmalaya, Petugas Temukan Puluhan Barang Dilarang

- 16 Mei 2023, 09:09 WIB
 Petugas Lapas Tasikmalaya saat melakukan sidak di kamar  Kamar Hunian pada Lapas Tasikmalaya./Edi Mulyana/Priangantimurnews/PRMN
Petugas Lapas Tasikmalaya saat melakukan sidak di kamar Kamar Hunian pada Lapas Tasikmalaya./Edi Mulyana/Priangantimurnews/PRMN /

 

Baca Juga: Disnaker Kota dan Lapas Tasikmalaya Latih WBP Tata Boga

Adanya sejumlah bukti hasil razia Kalapas dan pejabat struktural memberikan pembinaan melalui sosialisasi keamanan dan ketertiban bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP).

Kegiatan ini diikuti oleh 23 orang Kepala Kamar Blok A dan Blok B 

Kepala Seksi Binadik dan Giatja Sutisna menyampaikan bahwa seluruh WBP di samping harus mematuhi peraturan tata tertib juga wajib mengikuti pembinaan kepribadian maupun kemandirian yang difasilitasi oleh Lapas Tasikmalaya

Kepala Kamar dan seluruh penghuni harus terus berkoordinasi terkait pemeliharaan keamanan dan ketertiban di Lingkungan Blok Hunian.

Baca Juga: Lapas Tasikmalaya Memaknai Tasyakur Berdirinya Pemasyarakatan

Seluruh WBP berhak mengikuti program apabila telah memenuhi persyaratan dan berkelakuan baik.

 

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah