RESMI! Rangkuman 30 Transfer Pemain Liga 1 2023 Paling Update, Yevhen Bokhasvili ke PSS Sleman!

14 Januari 2023, 08:00 WIB
Potret Para Pemain yang berpindah klub di Liga 1 2023 /Youtube Hasil Liga/

PRIANGANTIMURNEWS - Bursa transfer Liga 1 dan Liga 2 yang paling update ada yang rumor dan juga dengan resmi. 

berikut ini rangkuman 30 transfer pemain di Liga 1 pada pertengahan musim ini:

Syahrin yang sudah resmi menjadi pelatih Persikabo untuk mengarungi putaran kedua Liga 1 2022 2023.

Gustavo Tocantins dari Persikabo yang sudah resmi bergabung dengan Barito Putera dengan nilai harga pasar sebesar 2,17 miliar rupiah.

Fandry Imbiri dari Persik Kediri yang sudah resmi bergabung dengan Persita Tangerang dengan nilai harga pasar sebesar 1,30 miliar.

Baca Juga: Andritany Diserbu Bobotoh! Lepas Bayu Fikri, Persib Perkenalkan Pemain Baru, Thomas Doll Hengkang

Rahmat Hidayat dari PSIS Semarang yang sudah resmi bergabung dengan PSS Sleman dengan nilai harga pasar sebesar 1,74 miliar rupiah.

Yevhen Bokhasvili yang sudah resmi bergabung dengan PSS Sleman dengan nilai harga pasar sebesar 2,17 miliar.

Taufik Hidayat dari Persija Jakarta yang sudah resmi bergabung dengan Madura United dengan nilai harga pasar sebesar 2,17 miliar rupiah.

Hasyim Kipuw dari Arema FC yang sudah resmi bergabung dengan Madura United dengan nilai harga pasar sebesar 869 juta rupiah.

Baca Juga: EUFORIA Kemenangan Persib! Insiden Keributan Asisten Pelatih Persija vs Persib,Luis Milla: Persib Layak Menang

Kwabena Appiah pemain asing asal Australia yang sudah resmi bergabung dengan Madura United dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar rupiah.

Flavio Silva dari Wonder Chance FC klub asal Liga luxembug yang sudah resmi bergabung dengan Persik Kediri dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta rupiah.

Hamra Hehannusa dari Persija Jakarta yang sudah resmi bergabung dengan Persik Kediri dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta.

Rangga Wildansyah dari Persija Jakarta sudah resmi bergabung dengan Persik Kediri dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta rupiah.

Baca Juga: MEGA TRANSFER! Saddil Ramdani ke Persib?Teddy Cahyono Tertangkap Temui Saddil, Jawaban Mengejutkan Teddy!

Mahir Radja dari Persiba Balikpapan yang sudah resmi bergabung dengan Persik Kediri dengan nilai harga pasar sebesar 1,30 miliar.

Beni Oktavianto dari Barito Putera yang sudah resmi bergabung dengan Persik Kediri dengan nilai harga pasar sebesar 1,74 miliar.

Sandi Sute dari RANS Nusantara FC yang sudah resmi bergabung dengan Bali United dengan nilai harga pasar sebesar 2,17 miliar rupiah.

Garri Mandagi dari PSPS Biak yang sudah resmi bergabung dengan Bali United dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta rupiah.

Baca Juga: Anak Buah Lukas Enembe Tertangkap di Filipina, Ternyata Bos Besar KKB!

Wellington Carvalho dari Tomben FC klub asal Liga Brazil yang sudah resmi bergabung dengan Bali United dengan nilai harga pasar sebesar 3,48 miliar.

Jan Olde Riekerink yang sudah resmi menjadi pelatih Dewa United untuk mengarungi putaran kedua Liga 1 2022 2023.

Muhammad Ridwan dari Persik Kediri yang sudah resmi bergabung dengan Dewa United dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar.

Frendi Saputra dari PSIS Semarang resmi bergabung dengan Dewa United dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar.

Baca Juga: Liga 1 Tanpa Degradasi! Thomas Doll Puji Kualitas Luis Milla, Komentar Berkelas Ciro Alves, Pindah Kandang!

Brian Fatari dari Persipura Jayapura yang sudah resmi bergabung dengan Dewa United dengan nilai harga pasar sebesar 1,74 miliar rupiah.

Julio Caesar dari Vintage FC Club asal Liga Belarusia yang sudah resmi bergabung dengan Borneo FC dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar.

Amrizal Umanailo dari Barito Putera yang sudah resmi bergabung dengan Borneo FC dengan nilai harga pasar sebesar 2,17 miliar rupiah.

Adi Satryo dari Persik Kediri yang sudah resmi bergabung dengan PSIS Semarang dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar.

Baca Juga: Liga 2 dan Liga 3 Resmi Dihentikan, Atta Halilintar Mengaku Kapok dan Akan Mundur!

Meru Kimura dari RANS Nusantara FC yang sudah resmi bergabung dengan PSIS Semarang dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta.

Luthfi Kamal dari Barito Putera ia sudah resmi bergabung dengan PSIS Semarang dengan nilai harga pasar sebesar 3,04 miliar rupiah.

Birrul Walidain dari Madura United ia resmi bergabung dengan Persija Jakarta dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar rupiah.

Baca Juga: TIM SAR temukan ABK KM Nusantara I dalam keadaan meninggal

Dandi Maulana dari Persebaya Surabaya ia sudah resmi bergabung dengan Persija Jakarta dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar.

Muhammad Iqbal yang sudah resmi bergabung dengan Persebaya Surabaya dengan nilai harga pasar sebesar 434 juta.

Ze Valente dari PSS Sleman yang sudah resmi bergabung dengan Persebaya Surabaya dengan nilai harga pasar sebesar 4,35 miliar.

Baca Juga: KASUS SUBANG: Akhirnya!! Ada Saksi Melihat Danu Sebelum Kejadian!

dan yang terakhir ada Paulo Victor dari Visakha FC ia sudah resmi bergabung dengan Persebaya Surabaya dengan nilai harga pasar sebesar 2,61 miliar rupiah.***

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Hasil Liga

Tags

Terkini

Terpopuler